- Visi Bidang Kesiswaan SMK Budhi Warman II Jakarta
Meningkatkan kreatifitas, imtaq, kemandirian serta pelestarian budaya santun menuju sukses sesuai dengan visi SMK Budhi Warman II Jakarta.
- Misi Bidang Kesiswaan SMK Budhi Warman II Jakarta
- Mengembangkan prestasi siswa sesuai bakat, minat, dan kemampuan
- Meningkatkan dan mengembangkan intelektual, imtaq, kemandirian, disiplin melalui pembinaan yang intensif.
- Membekali keterampilan hidup (life skill) sesuai dengan kebutuhan dunia usaha dan dunia kerja
- Menciptakan suasana kerja yang kondusif bagi semua warga sekolah.
- Tujuan Umum Bidang Kesiswaan SMK Budhi Warman II Jakarta
Membentuk mental peserta didik sehat jasmani dan rohani, memiliki pribadi yang professional, terintegrasi, sehingga dapat membantu kelancaran proses belajar dan mengajar.
- Tujuan Khusus (Target) Bidang Kesiswaan SMK Budhi Warman II Jakarta
- 99% peserta didik hadir dan aktif mengikuti KBM.
- 10% peserta didik berwirausaha mandiri.
- 60% peserta didik mampu menguasai teknik berkomunikasi secara efektif (presentasi).
- 90% peserta didik berpartisipasi aktif dalam mewujudkan kebersihan, kerapihan, dan keindahan kelas.
- 85% peserta didik berpartisipasi aktif dalam kegiatan organisasi sekolah dan kegiatan ekstrakurikuler.
- Menargetkan untuk memperoleh 6 piala atau masuk 5 besar
- 90% peserta didik berperilaku sopan dan santun dalam berbahasa.